Asuhan Keperawatan Pada Bayi Yang Mengalami Asfiksia Neonatorum (Di Ruang Arimbi Rumah Sakit Umum Daerah Jombang)

Meri, Meri (2024) Asuhan Keperawatan Pada Bayi Yang Mengalami Asfiksia Neonatorum (Di Ruang Arimbi Rumah Sakit Umum Daerah Jombang). Undergraduate thesis, institut teknologi sains dan kesehatan insan cendekia medika jombang.

[thumbnail of FIX REPO MERI KIAN TERAKHIR (1).pdf]
Preview
Text
FIX REPO MERI KIAN TERAKHIR (1).pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of KIAN_MERI_DONE_-_Meri_Meri.pdf]
Preview
Text
KIAN_MERI_DONE_-_Meri_Meri.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of receipt_ASUHAN KEPERAWATAN PADA BAYI YANG MENGALAMI ASFIKSIA NEONATORUM (Di Ruang Arimbi Rumah Sakit Umum Daerah Jombang).pdf]
Preview
Text
receipt_ASUHAN KEPERAWATAN PADA BAYI YANG MENGALAMI ASFIKSIA NEONATORUM (Di Ruang Arimbi Rumah Sakit Umum Daerah Jombang).pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview

Abstract

Pendahuluan : Asfiksia neonatorum merupakan suatu kondisi dimana bayi tidak mampu bernafas secara spontan dan teratur setelah lahir, sehingga mengakibatkan sesak nafas.Tujuan penelitian adalah melaksanakan asuhan keperawatan pada klien yang mengalami asfikisa neonatorum dengan ketidakefektifan pola nafas. Metode :Penelitian yang digunakan adalah sebuah studi kasus studi kasus ini untuk meneliti asuhan keperawatan pada klien asfikisa neonatorum. Studi kasus ini dilaksanakan di ruang Arimbi RSUD Jombang. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini adalah 1 neonatus umur 0 – 28 hari yang mengalami masalah keperawatan asfiksia neonatorum dengan ketidakefektifan pola napas di ruang arimbi RSUD Jombang dengan klasifikasi asfikisa berat nilai apgar score 0 – 3. Hasil :Penelitian pada klien asfiksia neonatorum dengan klien yang mengalami masalah ketidakefektifan pola nafas. Memprioritaskan diagnosa asfiksia neonatorum berhubungan dengan ketidakefektifan pola nafas pada urutan pertama karena apabila masalah pada jalan nafas tidak diatasi terlebih dahulu hal ini dapat berdampak fatal. Kesimpulan :Implementasi keperawatan yang dilakukan secara observasi, mandiri, edukasi dan kolaborasi disesuaikan dengan intervensi yang telah diambil dari SIKI 2019 agar mencapai tujuan yang diharapkan. Peneliti melakukan implementasi disesuaikan dengan kondisi klien selama 3 hari perawatan. Saran: diharapkan klien dan keluarga dapat mandiri dalam mencegah, meningkatkan dan mempertahankan kesehatan baik bagi diri sendiri, keluarga maupun lingkungan, sehingga tercapai derajat kesehatan yang optimal. Kata Kunci : Asfiksia Neonatorum, Ketidakefektifan Pola Nafas

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Asfiksia Neonatorum, Ketidakefektifan Pola Nafas
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Program Studi > Profesi Ners
Depositing User: Meri Meri
Date Deposited: 23 Sep 2024 12:39
Last Modified: 23 Sep 2024 12:39
URI: http://repository.itskesicme.ac.id/id/eprint/7738

Actions (login required)

View Item View Item