Dewi, Ike Erviana (2016) Hubungan Kebiasaan Sarapan Pagi Dengan Tingkat Kebugaran Jasmani Pada Anak Usia Prasekolah. Undergraduate thesis, Stikes Insan Cendekia Medika Jombang.
Text
jurnal.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (265kB) | Request a copy |
|
Text
Skripsi Ervi.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
|
Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt Restricted to Repository staff only Download (4kB) | Request a copy |
|
Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt Restricted to Repository staff only Download (21kB) | Request a copy |
Abstract
Tingkat kebugaran jasmani pada anak usia prasekolah dapat dipengaruhi pada kebiasaan sarapan pagi. Sarapan pagi bermanfaat dalam meningkatkan kemampuan konsentrasi belajar dan kemampuan fisik pada anak usia prasekolah. Tujuan penelitian untuk menganalisis hubungan antara kebiasaan sarapan pagi dengan tingkat kebugaran jasmani pada anak usia prasekolah di TK PKK Ngulahan, Tambakboyo, Tuban.Desain penelitian yang digunakan adalah analitik korelasional dengan rancangan cross sectional dengan jumlah populasi 36 anak, sampel yang digunakan simple random sampling, variabelnya adalah kebiasaan sarapan pagi dan tingkat kebugaran jasmani . Pengumpulan data mengggunakan kuesioner dan lembar observasi.Teknik pengolahan data menggunakan editing, coding, scoring, tabulating dan analisa data menggunakan uji chi square.Hasil penelitian ini didapatkan dari 36 responden yang membiasakan sarapan pagi sejumlah 12 responden (33,3%) dan yang tidak membiasakan sarapan pagi sejumlah 24 responden (24%) . Tingkat kebugaran jasman i yang memiliki tingkat kebugran jasmani sedang sejumlah 19 responden (52,8%) dan yang memiliki tingkat kebugaran jasmani kurang sejumlah 17 responden (47,2%). Hasil chi square dengan SPSS didapatkan( P=0,042), sehingga H 1 diterima.Kesimpulannya adalah ada hubungan kebiasaan sarapan pagi dengan tingkat kebugaran jasmani pada anak usia prasekolah di TK PKK Ngulahan, Tambakboyo, Tuban. Kata kunci : Kebiasaan sarapan pagi, Tingkat kebugaran jasmani, Anak usia prasekolah
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kebiasaan sarapan pagi, Tingkat kebugaran jasmani, Anak usia prasekolah |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Program Studi > S1 Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Repository STIKES ICME Jombang |
Date Deposited: | 23 Mar 2021 10:38 |
Last Modified: | 23 Mar 2021 10:38 |
URI: | http://repository.itskesicme.ac.id/id/eprint/4826 |
Actions (login required)
View Item |