Hubungan Motivasi Dengan Pelaksanaan Pap Smear Pada Pasangan Usia Subur Di Desa Balongdowo Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro

Fatimah, Siti (2020) Hubungan Motivasi Dengan Pelaksanaan Pap Smear Pada Pasangan Usia Subur Di Desa Balongdowo Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro. Undergraduate thesis, STIKES INSAN CENDEKIA MEDIKA JOMBANG.

[thumbnail of 1. Skripsi siti Fatimah pdf.pdf] Text
1. Skripsi siti Fatimah pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of turnit skripsi- siti fatimah.pdf] Text
turnit skripsi- siti fatimah.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of receipt skripsi HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN PELAKSANAAN PAP SMEAR PADA PASANGAN USIA SUBUR.pdf] Text
receipt skripsi HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN PELAKSANAAN PAP SMEAR PADA PASANGAN USIA SUBUR.pdf

Download (270kB)
[thumbnail of 5. JURNAL (FATIMAH).pdf] Text
5. JURNAL (FATIMAH).pdf

Download (430kB)
[thumbnail of HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN PELAKSANAAN PAP SMEAR PADA PASANGAN USIA SUBUR (Di Desa Balongdowo Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro).pdf] Text
HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN PELAKSANAAN PAP SMEAR PADA PASANGAN USIA SUBUR (Di Desa Balongdowo Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro).pdf

Download (2MB)
[thumbnail of receipt_HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN PELAKSANAAN PAP SMEAR PADA PASANGAN USIA SUBUR (Di Desa Balongdowo Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro).pdf] Text
receipt_HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN PELAKSANAAN PAP SMEAR PADA PASANGAN USIA SUBUR (Di Desa Balongdowo Kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro).pdf

Download (489kB)
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt
Restricted to Repository staff only

Download (13kB) | Request a copy
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt

Download (1kB)
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt

Download (357B)
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt

Download (6kB)
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt

Download (935B)
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt

Download (341B)

Abstract

Pendahuluan : Kesehatan reproduksi adalah keadaan yang baik secara fisik, mental dan sosial, bukan hanya tentang kesehatan saja tetapi dari kecacatan serta dilihat dari segi kesehatan system reproduksi. Salah satu masalah pada reproduksi wanita adalah infeksi pada organ reproduksi yang dapat mengakibatkan kanker serviks. Dalam rangka mencegah dan mendeteksi dini kanker serviks bisa dilakukan dengan pemeriksaan Pap Smear. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis hubungan motivasi dengan pelaksanaan pap smear pada pasangan usia subur. Metode penelitian : Penelitian ini menggunakan penelitian Analitik dengan pendekatan Cross Sectional. Populasi yang diambil seluruh pasangan usia subur yang berkunjung ke Polindes Balongdowo kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro sejumlah 98 orang. Teknik pengambilan sample yaituProbability Sampling dengan jenis Simple Random Sampling didapat 79 orang. Variabel Independent Motivasi pelaksanaan pap smear pasangan usia subur dan Variable Dependent Pelaksanaan Pap Smear, instrument penelitian menggunakan kuesioner, Pengolahan data dengan cara editing, coding, scoring dan tabulating, kemudian dianalisa dengan uji Mann Whitney. Hasil penelitian : Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa sebagian besar dari responden 46 (58.2%) motivasi melaksanakan pap smear rendah, responden 41 (51,9%) tidak mau melakukan pelaksanaan pap smear. Hasil uji Mann Whitney didapatkan hasil 0,005< 0,05 sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Kesimpulan : Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada Hubungan Motivasi Dengan Pelaksanaan Pap Smear Pada Pasangan Usia Subur Di Desa Balongdowo kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro. Kata kunci : Motivasi, Pelaksanaan Pap Smear

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Motivasi, Pelaksanaan Pap Smear
Subjects: R Medicine > RI Midwifery
Divisions: Program Studi > D4 Kebidanan
Depositing User: User1
Date Deposited: 04 Nov 2020 12:50
Last Modified: 04 Nov 2020 12:50
URI: http://repository.itskesicme.ac.id/id/eprint/4344

Actions (login required)

View Item View Item