Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.”L” Dengan Kehamilan Normal (Riwayat Letak Sungsang) Di Bpm Maria Zulfah, Amd.Keb Desa Jatirejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang

Hidayah, Nurul (2017) Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.”L” Dengan Kehamilan Normal (Riwayat Letak Sungsang) Di Bpm Maria Zulfah, Amd.Keb Desa Jatirejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang. Diploma thesis, STIKES Insan Cendekia Medika Jombang.

[thumbnail of Nurul Hidayah.pdf] Text
Nurul Hidayah.pdf - Published Version

Download (4MB)
[thumbnail of Thumbnails conversion from text to thumbnail_lightbox] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_lightbox)
lightbox.jpg

Download (17kB)
[thumbnail of Thumbnails conversion from text to thumbnail_preview] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_preview)
preview.jpg

Download (8kB)
[thumbnail of Thumbnails conversion from text to thumbnail_medium] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_medium)
medium.jpg

Download (3kB)
[thumbnail of Thumbnails conversion from text to thumbnail_small] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_small)
small.jpg

Download (1kB)
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt

Download (25kB)

Abstract

Faktor pemicu kehamilan beresiko yaitu riwayat letak sungsang merupakan suatu kejadian yang pernah dialami ibu hamil dengan posisi dimana bayi didalam rahim berada dengan kepala diatas sehingga saat persalinan normal, pantat atau kaki si bayi yang akan keluar terlebih dahulu dibandingkan dengan kepala pada posisi normal. Penanganan bagi ibu hamil dengan riwayat letak sungsang kita mulai dari memberikan asuhan kebidanan secara komprehensif (continuity of care) pada ibu hamil, bersalin, post partum, BBL, neonatus dan KB menggunakan pendekatan manajemen kebidanan pada Ny.”L”, selalu mengingatkan ibu lebih sering kontrol ke petugas kesehatan. Metode asuhan Laporan Tugas Akhir adalah asuhan kebidanan secara komprehensif dengan menggunakan pendekatan wawancara dan observasi, asuhan ini dilakukan pada Ny.“L” dengan kasus riwayat letak sungsang di BPM Maria Zulfah, Amd.Keb Jatirejo- Diwek. Hasil asuhan kebidanan komprehensif Ny.“L” selama kehamilan normal, persalinan dengan persalinan normal, pada post partum normal, BBL normal, neonatus normal, dan menjadi akseptor baru alat kontrasepsi Suntik 3 bulan. Kesimpulan dari asuhan kebidanan secara komprehensif ini tidak ditemukan adanya penyulit dari mulai kehamilan sampai KB. Disarankan para bidan lebih mendekatkan diri kepada masyarakat, melakukan KIE bagi ibu hamil yang mengalami riwayat letak sungsang pada kehamilan sebelumnya serta menerapkan asuhan kebidanan continuity of care dengan tepat dalam melakukan pelayanan kebidanan agar meningkatkan pelayanan berkualitas di masyarakat. Kata Kunci : Asuhan kebidanan, Komprehensif, Riwayat letak sungsang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RI Midwifery
Divisions: Program Studi > D3 Kebidanan
Depositing User: Repository STIKES ICME Jombang
Date Deposited: 19 Sep 2018 10:02
Last Modified: 07 Jan 2021 09:50
URI: http://repository.itskesicme.ac.id/id/eprint/338

Actions (login required)

View Item View Item