Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Diet Rendah Garam Pada Pasien Hipertensi (Studi Di Puskesmas Desa Kumpai Batu Atas Kec. Arut Selatan Kab. Kotawaringin Barat Prov. Kalimantan Tengah)

Ridwan, Nanas (2016) Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Diet Rendah Garam Pada Pasien Hipertensi (Studi Di Puskesmas Desa Kumpai Batu Atas Kec. Arut Selatan Kab. Kotawaringin Barat Prov. Kalimantan Tengah). Undergraduate thesis, Stikes Insan Cendekia Medika Jombang.

[thumbnail of jurnal namas.pdf] Text
jurnal namas.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (175kB) | Request a copy
[thumbnail of skripsi Namas.pdf] Text
skripsi Namas.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt
Restricted to Repository staff only

Download (6kB) | Request a copy
[thumbnail of Generate index codes conversion from text to indexcodes] Other (Generate index codes conversion from text to indexcodes)
indexcodes.txt
Restricted to Repository staff only

Download (19kB) | Request a copy

Abstract

Hipertensi adalah suatu keadaan dimana tekanan darah seseorang berada diatas 120 mmHg untuk sistolik dan 80 mmHg untuk diastolic. Diet merupakan sala satu cara untuk menurunkan hipertensi pada penderita hipertensi. Tetapi terkadang pesien hipertensi banyak yang tidak patuh terhadap diet rendah garam, hal tersebut dikarnakan pengetahuan yang kurang pada pasien hipertensi itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan tingkat pengetahuan dengan kepatuhan diet rendah garam pada pasien hipertensi di Puskesmas Desa kumpai batu atas. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif Cross sectional dengan sampling Consecutive pengumpulan data kuisoner pada 40 responden penderita hipertensi. Pengambilan sempel menggunakan total sampling. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penderita hipertensi yang tingkat pengetahuannya baik dan patuh terhadap diet rendah garam yaitu 18 orang (45,0%),sedangkan yang tingkat pengetahuannya baik dengan kepatuhan diet rendah garam yang tidak patuh sebanyak 8 orang (20,0%), Tingkat pengetahuannya cukup dengan kepatuhan diet rendah garam yang patuh 5 orang (12,5%), Tingkat pengetahuannya cukup dengan kepatuhan diet rendah garam yang tidak patuh 2 orang (5,0%), dan Tingkat pengetahuannya kurang dengan kepatuhan diet rendah garam yang patuh 7 orang (17,5%), tingkat pengetahuannya kurang dengan kepatuhan diet rendah garam yang tidak patuh yaitu tidak ada. Analisa data menggunakan uji stasistik korelasi Chi-square dengan menggunakan perhitungan spss didapatkan nilai 0,000 maka H1 diterima dan H 0 ditolak yang artinya ada hubungan Tingkat pengetahuan dengan kepatuhan diet rendah garam pada pasien hipertensi di puskesmas desa kumpai batu atas. Kata Kunci : Tingkat Pengetahuan, Hipertensi, Kepatuhan, Diet Rendah Garam.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Tingkat Pengetahuan, Hipertensi, Kepatuhan, Diet Rendah Garam
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Program Studi > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Repository STIKES ICME Jombang
Date Deposited: 31 Mar 2021 10:01
Last Modified: 31 Mar 2021 10:01
URI: http://repository.itskesicme.ac.id/id/eprint/5083

Actions (login required)

View Item View Item